Bandung Lautan Api merupakan salah satu peristiwa yang sangat tidak terlupakan dalam proses mempertahankan kemerdekaan Indonesia.
Sekutu mendarat di Bandung pada tanggal 17 Oktober 1945, saat-saat dimana terjadinya perbutan senjata dan kekuasaan dari tangan Jepang yang dilakukan oleh pejuang-pejuang Indonesia. Sekutu mengatakan bahwa senjata Jepang diserahkan kepadanya. Sekutu pun mengeluarkan ultimatum pada tanggal 21 November 1945 agar kota Bandung bagian utara harus dikosongkan demi keamanan paling lambat tanggal 29 November 1945. Para pejuang-pejuang tidak menyukai ultimatum tersebut, sehingga seringlah terjadi insiden-insiden dengan pasukan Sekutu.
Pada tanggal 23 Maret 1946, pasukan Sekutu mengulangi ultimatumnya sekali lagi supaya TRI meninggalkan kota Bandung. Pemerintah Republik Indonesia di Jakarta merespon terhadap ultimatum ini dengan cara menginstruksikan TRI untuk mengosongkan kota Banfung. Tetapi menurut markas TRI Yogyakarta, kota Bandung jangan dikosongkan. Pada ujungnya, warga kota Bandung pun meninggalkan kotanya dengan berat hati. Sebelum meninggalkannya, para pejuang menyerang ke arah kedudukan Sekutu dan membumihanguskan Bandung bagian selatan agar Sekutu tidak dapat menggunakan sarana dan prasarana di Bandung.
Maka peristiwa ini disebut sebagai Bandung Lautan Api.
Bandung Lautan Api
Selasa, 18 Oktober 2016
Homeostasis pada Glukosa di Tubuh Manusia
Homeostasis adalah kemampuan tubuhh untuk tetap memiliki keadaan internal yang stabil walaupun keadaan ekternal telah berubah. Salah satunya adalah kemampuan tubuh untuk menstabilkan jumlah glukosa di dalam tubuh manusia. Tubuh manusia tentu saja sangat memerlukan glukosa di setiap saat agar dapat melakukan kegiatan sehari-hari. Maka tubuh perlu mengatur jumlah glukosa secara konstan.
Bagaimana cara tubuh menstabilkan jumlah glukosa?
Jika Glukosa Terlalu Banyak
Di usus kecil terdapat villi yang menyerap zat glukosa dengan cara difusi dan transportasi aktif. Glukosa ini akan disalurkan melalui pembuluh darah portal dan akan melewati pankreas. Kemudian pankreas akan mendeteksi jumlah glukosa yang terlalu banyak. Untuk mengantisipasi ini, pankreas mengeluarkan zat insulin. Kemudian hati akan menerima insulin dan glukosa. Insulin digunakan untuk merangsang hati agar hati dapat mengubah glukosa yang berlebih menjadi glikogen dan akan disimpan oleh hati. Kemudian, hati akan menyalurkan kembali glukosa dalam jumlah yang tepat.
Jika Glukosa Terlalu Sedikit
Hal yang sama akan terjadi tetapi, pankreas akan mengeluarkan zat glukagon yang akan disalurkan ke hati. Hati akan mendeteksi adanya glukagon dan akan mengubah kembali zay glikogen menjadi glukosa agar dapat menambah jumlah glukosa yang sedikit di dalam tubuh.
Terima kasih sudah membaca, jika ingin membaca tentang Homeostasis pada Temperatur Manusia silahkan klik disini...
Bagaimana cara tubuh menstabilkan jumlah glukosa?
Jika Glukosa Terlalu Banyak
Di usus kecil terdapat villi yang menyerap zat glukosa dengan cara difusi dan transportasi aktif. Glukosa ini akan disalurkan melalui pembuluh darah portal dan akan melewati pankreas. Kemudian pankreas akan mendeteksi jumlah glukosa yang terlalu banyak. Untuk mengantisipasi ini, pankreas mengeluarkan zat insulin. Kemudian hati akan menerima insulin dan glukosa. Insulin digunakan untuk merangsang hati agar hati dapat mengubah glukosa yang berlebih menjadi glikogen dan akan disimpan oleh hati. Kemudian, hati akan menyalurkan kembali glukosa dalam jumlah yang tepat.
Jika Glukosa Terlalu Sedikit
Hal yang sama akan terjadi tetapi, pankreas akan mengeluarkan zat glukagon yang akan disalurkan ke hati. Hati akan mendeteksi adanya glukagon dan akan mengubah kembali zay glikogen menjadi glukosa agar dapat menambah jumlah glukosa yang sedikit di dalam tubuh.
Terima kasih sudah membaca, jika ingin membaca tentang Homeostasis pada Temperatur Manusia silahkan klik disini...
Homeostasis pada Temperatur Tubuh Manusia
Homeostasis adalah kemampuan tubuhh untuk tetap memiliki keadaan internal yang stabil walaupun keadaan ekternal telah berubah. Maka tubuh akan memberikan respon terhadap perubahan tersebut yang disebut sebagai umpan balik negatif. Contohnya seperti pada tubuh manusia, manusia termasuk ke dalam mahluk homeothermic dimana temperatur tubuh mereka tetap stabil.
Bagaimanakah cara tubuh manusia dapat menstabilkan temperatur tubuhnya dalam setiap saat walaupun temperatur eksternal telah berubah?
1. Kondisi Eksternal yang terlalu dingin
-Pembuluh darah kapiler akan menyempit, ini dilakukan agar panas yang diradiasikan oleh darah tidak keluar atau semakin sedikit.
-Bulu di kulit akan berdiri untuk memperangkap sebuah lapisan udara yang hangat.
-Otot kita akan megalami kontraksi dan relaksasi dimana disebut sebagai menggigil yang dapat menambah panas kepada tubuh.\
2. Kondisi Eksternal yang terlalu panas
-Pembuluh darah kapiler akan melebar agar dapat meradiasikan panas keluar dari tubuh. Selain itu, darah yang dibawa juga dapat digunakan untuk membantu membentuk keringat. Dengan keringat, tubuh kita dapat menurunkan temperatur tubuh.
-Bulu di kulit akan diturunkan agar temperatur tubuh dapat diturunkan.
Bagaimanakah cara tubuh manusia dapat menstabilkan temperatur tubuhnya dalam setiap saat walaupun temperatur eksternal telah berubah?
1. Kondisi Eksternal yang terlalu dingin
-Pembuluh darah kapiler akan menyempit, ini dilakukan agar panas yang diradiasikan oleh darah tidak keluar atau semakin sedikit.
-Bulu di kulit akan berdiri untuk memperangkap sebuah lapisan udara yang hangat.
-Otot kita akan megalami kontraksi dan relaksasi dimana disebut sebagai menggigil yang dapat menambah panas kepada tubuh.\
2. Kondisi Eksternal yang terlalu panas
-Pembuluh darah kapiler akan melebar agar dapat meradiasikan panas keluar dari tubuh. Selain itu, darah yang dibawa juga dapat digunakan untuk membantu membentuk keringat. Dengan keringat, tubuh kita dapat menurunkan temperatur tubuh.
-Bulu di kulit akan diturunkan agar temperatur tubuh dapat diturunkan.
Rabu, 12 Oktober 2016
Pertempuran Puputan Margarana merupakan pertempuran antara Indonesia dengan negara Belanda untuk mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Pertempuran ini terjadi pada tanggal 20 November 1946 yang dipimpin oleh Kepala Divisi Sunda Kecil Kolonel I Gusti Ngurah Rai.
Di pertempuran ini Pasukan TKR di wilayah ini bertempur dengan habis-habisan demi mengusir Pasukan Belanda yang datang lagi setelah kekalahan Jepang di Perang Dunia II, untuk menguasai kembali wilayahnya yang diambil Jepang. Ini mengakibatkan kematian seluruh pasukan milik I Gusti Ngurah Rai yang kemudian dikenal sebagai salah satu Puputan di masa awal kemerdekaan yang mengakibatkan Belanda sukses mendirikan Negara Indonesia Timur.
Pada waktu staf MBO berada di desa Marga, I Gusti Ngurah Rai memerintahkan pasukannya untuk mengambil senjata polisi milik NICA yang berada di Kota Tabanan yang dilakukan pada pada 20 November 1946 dan berjalan dengan baik. Beberapa senjata dan pelurunya berhasil direbut dan seorang komandan polisi NICA ikut ke dalam pasukan Ngurah Rai. Setelah itu pasukannya segera bergerak kembali ke Desa Marga.
Pada 20 November 1946 di pagi buta tentara Belanda mulai mengadakan pengurungan Desa Marga. Kurang lebih pukul 10.00 pagi mulai terjadilah tembakan-tembakan yang dilontarkan oleh pasukan NICA dan pasukan Ngurah Rai. Pada pertempuran yang sengit itu, pasukan bagian depan Belanda banyak yang telah mati tertembak. Oleh karena hal itu, Belanda mulai memanggil bantuan dari semua tentaranya yang berada di Bali dengan tambahan pesawat pengebom yang datangdari Makassar.
Di dalam pertempuran itu, semua pasukan Ngurah Rai telah bertekad tidak akan mundur sama sekali sampai titik darah penghabisan. Di sinilah pasukan Ngurah Rai mengadakan "Puputan" atau perang habis-habisan di Desa Margarana. Pertempuran ini menyebabkan pasukan yang berjumlah 96 orang itu semuanya gugur, termasuk Ngurah Rai sendiri. Sebaliknya, di pihak Belanda terdapat kurang lebih 400 orang yang tewas. Untuk mengenang peristiwa puputan tersebut, pada 20 November 1946 dikenal sebagai perang puputan margarana. Kini di bekas arena pertempuran itu didirikanlah Tugu Pahlawan Taman Pujaan Bangsa.
Gambar Tokoh I Gusti Ngurah Rai
Di pertempuran ini Pasukan TKR di wilayah ini bertempur dengan habis-habisan demi mengusir Pasukan Belanda yang datang lagi setelah kekalahan Jepang di Perang Dunia II, untuk menguasai kembali wilayahnya yang diambil Jepang. Ini mengakibatkan kematian seluruh pasukan milik I Gusti Ngurah Rai yang kemudian dikenal sebagai salah satu Puputan di masa awal kemerdekaan yang mengakibatkan Belanda sukses mendirikan Negara Indonesia Timur.
Pada waktu staf MBO berada di desa Marga, I Gusti Ngurah Rai memerintahkan pasukannya untuk mengambil senjata polisi milik NICA yang berada di Kota Tabanan yang dilakukan pada pada 20 November 1946 dan berjalan dengan baik. Beberapa senjata dan pelurunya berhasil direbut dan seorang komandan polisi NICA ikut ke dalam pasukan Ngurah Rai. Setelah itu pasukannya segera bergerak kembali ke Desa Marga.
Pada 20 November 1946 di pagi buta tentara Belanda mulai mengadakan pengurungan Desa Marga. Kurang lebih pukul 10.00 pagi mulai terjadilah tembakan-tembakan yang dilontarkan oleh pasukan NICA dan pasukan Ngurah Rai. Pada pertempuran yang sengit itu, pasukan bagian depan Belanda banyak yang telah mati tertembak. Oleh karena hal itu, Belanda mulai memanggil bantuan dari semua tentaranya yang berada di Bali dengan tambahan pesawat pengebom yang datangdari Makassar.
Di dalam pertempuran itu, semua pasukan Ngurah Rai telah bertekad tidak akan mundur sama sekali sampai titik darah penghabisan. Di sinilah pasukan Ngurah Rai mengadakan "Puputan" atau perang habis-habisan di Desa Margarana. Pertempuran ini menyebabkan pasukan yang berjumlah 96 orang itu semuanya gugur, termasuk Ngurah Rai sendiri. Sebaliknya, di pihak Belanda terdapat kurang lebih 400 orang yang tewas. Untuk mengenang peristiwa puputan tersebut, pada 20 November 1946 dikenal sebagai perang puputan margarana. Kini di bekas arena pertempuran itu didirikanlah Tugu Pahlawan Taman Pujaan Bangsa.
Taman Pahlawan Margarana
Pemberontakan PKI Madiun
Pemberontakan PKI Madiun adalah pemberontakan yang dilaksanakan oleh partai komunis yang ditemani oleh Front Demokrasi Rakyat. Pemberontakan ini terjadi di Madiun pada tanggal 18 September 1948.
PKI Madiun ini disebabkan oleh jatuhnya kabinet yang dipimpin oleh Amir Syarifuddin, dan diganti dengan kabinet baru yang memiliki perdana menteri nya Mohammad Hatta. Namun, Amir dan kelompoknya tidak setuju dengan naiknya kabinet tersebut.
Dalam sidang Politbiro PKI yang dilaksanakan pada tanggal 13-14 Agustus 1948, seorang tokoh komunis Indonesia yang tinggal di Unisoviet bernama Musso menjelaskan tentang “pekerjaan dan kesalahan partai dalam dasar organisasi dan politik”. Musso pun mengajukan pendapatnya yang disebut “Jalan Baru untuk Republik Indonesia”. Musso pun mengfusikan tiga partai yakni PKI Ilegal, Partai Buruh Indonesia, dan Partai Sosialis Indonesia. Hasil fusi ini akan membuat pemerintahan "Komite Front Nasional".
PKI Madiun ini disebabkan oleh jatuhnya kabinet yang dipimpin oleh Amir Syarifuddin, dan diganti dengan kabinet baru yang memiliki perdana menteri nya Mohammad Hatta. Namun, Amir dan kelompoknya tidak setuju dengan naiknya kabinet tersebut.
Dalam sidang Politbiro PKI yang dilaksanakan pada tanggal 13-14 Agustus 1948, seorang tokoh komunis Indonesia yang tinggal di Unisoviet bernama Musso menjelaskan tentang “pekerjaan dan kesalahan partai dalam dasar organisasi dan politik”. Musso pun mengajukan pendapatnya yang disebut “Jalan Baru untuk Republik Indonesia”. Musso pun mengfusikan tiga partai yakni PKI Ilegal, Partai Buruh Indonesia, dan Partai Sosialis Indonesia. Hasil fusi ini akan membuat pemerintahan "Komite Front Nasional".
Gambar Tokoh PKI Musso
Setelah itu, Musso mengadakan rapat besar-besaran di Yogyakarta untuk menjelaskan tentang kabinet presidensial yang seharusnya diubah menjadi kabinet front persatuan. Kemudian ia juga menyerukan akan adanya perjalinan antara Indonesia dan Uni Soviet untuk mengahalang Belanda masuk ke Indonesia.
Mereka pun akan berencana mulai menguasai daerah-daerah yang strategis di Jawa Tengah dan Jawa Timur, yakni Solo, Madiun, Kediri, Jombang, Bojonegoro, Cepu, Purwodadi, dan Wonosobo. Mereka mulai menculik dan membunuh orang-orang yang dianggap sebagai musuh di Surakarta. Mereka juga mengadu dombakan persatuan TNI sekitar. Kemudian kesatuan TNI yang belum dapat di adu dombakan melakukan gerakan pemulihan di Surakarta yang dipimpin oleh Gatoto Subroto.
Ketika semua pemerintah sedang berkonsentrasi untuk memulihkan keadaan di Surakarta, PKI mulai bergerak ke timur dan menguasai Madiun pada tanggal 18 September 1948. Dan pada hari itu juga dideklarasikanlah berdirinya "Republik Soviet Indonesia". Selain itu di Pati juga diumumkan hal yang sama.
Untuk memulihkan keadaan di Madiun, pemerintah
bertindak cepat dengan menjadikan Provinsi Jawa Timur daerah istimewa. Kemudian, Kolonel Sungkono
diangkat menjadi gubernur militer. Operasi ini dimulai pada
20 September 1948 yang dipimpin oleh Kolonel A. H. Nasution.
Sedangkan, semua pasukan TNI di Jawa Timur sedang melawan Belanda, tetapi dengan bantuan 2 brigade dari cadangan Divisi 3 Siliwangi dan kesatuan lainnya, pemberontakkan dapat diberhentikan. Musso berhasil melarikan diri ke Sumoroto, sebelah barat Ponogoro. Di dalam operasi ini, Musso berhasil ditembak mati. Sedangkan Amir Syarifuddin dan tokoh-tokoh lainnya berhasil ditangkap dan dihukum mati. Amir ditangkap di daerah Grobogan, Jawa Tengah. Sedangkan sisa pemberontakan yang tidak dapat ditangkap melarikan diri ke arah Kediri, Jawa Timur.
Penggunaan Cokelat
Cokelat adalah kuliner yang sangat digemari oleh sebagian besar manusia dikarenakan rasanya yang begitu unik itu. Cokelat berasal dari biji kokoa yang tumbuh di pohon kokoa. Cokelat dulunya adalah makanan yang sangat spesial dan dikatakan hanya disantap oleh bangsawan. Tetapi sekarang cokelat sudah mendunia dan datang dalam berbagai rupa, cokelat batangan, susu cokelat, dalam bentuk biskuit, dan masih banyak lainnya.
Berikut adalah penggunaan cokelat di beberapa kuliner:
1. S'mores
S'mores adalah sejenis makanan yang terkenal saat berkemah. S'mores adalah makanan yang menggunakan Graham Crackers, Marshmellow yang telah dibakar, dan sebuah cokelat. Caranya dengan menaruhkan Marshmellow yang telah dibakar sampai berwarna coklat keemasan di atas Graham Crackersnya. Kemudian coklat batangan di taruh di atas nya dan ditutupi oleh Graham Crackers lagi. Dan jadilah makanan kemah ini. Selain itu, ada juga S'mores yang dibuat dalam berbagai variasi, seperti coklat Hershey yang diisi dengan S'mores di dalamnya.
2. Black Forest Cake
Black Forest cake adalah salah satu makanan penutup dari negara Jerman. Kue ini berisi Sponge cake dengan krim, dan beberapa potongan cokelat beserta buah ceri. Di Jerman kue ini biasanya dibuat dengan alkohol, tetapi pada umumnya kue Black Forest ini tidak menggunakan alkohol agar dapat dinikmati oleh berbagai umur.
3. Chocolate Brownies
Chocolate Brownies merupakan perpaduan antara kue dan kue kering yang lembut. Biasanya dipanggang dengan chocolate chips ataupun kacang. Brownies sangatlah terkenal, biasanya bisa ditemukan di restoran-restoran ataupun kafe-kafe dengan banyak variasi. Seperti ditaruh di atas es krim baik ditemani oleh susu atau kopi.
4. Chocolate Ice Cream
Siapa yang tidak mengenal es krim dengan rasa cokelat? Es krim coklat adalah salah satu sajian penutup yang sangat terkenal setelah rasa vanilla di negara Paman Sam. Rasa coklat ini terkadang ada yang natural dan ada juga yang merupakan perasa. Es krim cokelat dapat ditemukan di berbagai tempat, supermarket, restoran, kafe, di tepi jalan, dsb.
5. Chocolate Chip Cookies
Kue kering ini adalah salah satu kue kering yang sangat terkenal. Dengan adonan yang diberikan gula merah dan putih yang dicampurkan dengan chocolate chip. Chocolate Chip Cookie pertama kali ditemukan oleh Ruth Graves Wakefield pada tahun 1938 yang secara tidak sengaja membuat kue ini. Sebuah kesalahan yang kemudian menjadi sangat terkenal di dunia.
Di atas adalah beberapa contoh sajian makanan yang menggunakan cokelat. Anda mau mencoba membuatnya?
Selasa, 11 Oktober 2016
Bakso, kuliner yang sangat terkenal di Indonesia. Bakso adalah daging yang telah digiling dan dibentuk menjadi bulat. Pada umumnya bakso menggunakan daging sapi tetapi ada yang menggunakan daging ayam, babi ataupun ikan, kerbau pun ada juga. Bakso biasanya dimakan dengan kuah panas yang dicampurkan dengan mie, tauge, tahu, bawang goreng, telur, dan beberapa sayur lainnya.
Selain itu, bakso juga dapat ditemukan di mie, kwetiau, nasi goreng,dll. Biasanya bakso dapat ditemukan di gerobak-gerobak tepi jalan, warung-warung, kantin sekolah ataupun restoran-restoran. Bakso yang sudah dibekukan juga dapat ditemukan di toko-toko atau pasar-pasar dan dapat dimasak dan disajikan secara langsung.
Bakso di Indonesia berawal dari tradisi Cina yang masuk ke Indonesia. Bakso berasal dari bahasa Hokkien, 'bak-so' yang berarti daging giling. Bakso-bakso yang terkenal di Indonesia ada di Malang ataupun Solo, keduanya merupakan tempat yang memiliki bakso-bakso yang enak untuk disantap.
Walaupun enak ada beberapa bakso yang diberikan boraks, sebagai pengawet untuk bakso. Tetapi jika digunakan terlalu banyak maka dapat mengganggu kesehatan tubuh. Oleh karena itu, kita harus pilih bakso yang sehat contohnya seperti bakso-bakso beku di supermarket yang tidak mengandung boraks.
Demikian kuliner hari ini, terimakasih sudah membaca.
Selain itu, bakso juga dapat ditemukan di mie, kwetiau, nasi goreng,dll. Biasanya bakso dapat ditemukan di gerobak-gerobak tepi jalan, warung-warung, kantin sekolah ataupun restoran-restoran. Bakso yang sudah dibekukan juga dapat ditemukan di toko-toko atau pasar-pasar dan dapat dimasak dan disajikan secara langsung.
Bakso di Indonesia berawal dari tradisi Cina yang masuk ke Indonesia. Bakso berasal dari bahasa Hokkien, 'bak-so' yang berarti daging giling. Bakso-bakso yang terkenal di Indonesia ada di Malang ataupun Solo, keduanya merupakan tempat yang memiliki bakso-bakso yang enak untuk disantap.
Walaupun enak ada beberapa bakso yang diberikan boraks, sebagai pengawet untuk bakso. Tetapi jika digunakan terlalu banyak maka dapat mengganggu kesehatan tubuh. Oleh karena itu, kita harus pilih bakso yang sehat contohnya seperti bakso-bakso beku di supermarket yang tidak mengandung boraks.
Demikian kuliner hari ini, terimakasih sudah membaca.
Che Hun Tiau
Che Hun Tiau.. makanan yang dapat ditemukan di Kota Pontianak, Kalimantan Barat, makanan yang menyegarkan teronggokkan yang sedang kering dan kepanasan. Kalau lagi panas-panasnya siang hari biasanya makanan sejuk ini cocok untuk menyegarkan kepenatan. Kuliner ini juga sering disebut "Es Bubur Kacang" atau "Es Che Hun Tiaw". Kalau dibilang bahasa Jawa bisa disebut "Es Dawet".
Nah, kuliner ini biasanya bisa ditemukan kalau ada orang yang sedang mendorong gerobak dan tertera nama "Che Hun Tiau" dengan besar-besar. Biasanya letaknya di depan sekolah-sekolah dari pagi sampai sore, bisa didapatkan dengann harga 5000 Rupiah seporsinya. Biasanya jika gerobak ini muncul di tengah panasnya terik siang hari, langsung diserbu oleh para pembeli yang sedang kepanasan dan kehausan.
Di dalam gerobak Bubur Es Kacang ini berisi santan ataupun gula merah yang menjadi sup nya. Terdapat juga topping yang kecil-kecil yang ada di gerobak kuliner tersebut, seperti layaknya mi Bihun yang dibuat dari tepung beras dan tepung kanji. Kita dapat juga memilih tambahan-tambahan khusus seperti kacang merah, cincau, ketan hitam, bongko, dsb.
Tetapi kenyataannya kuliner segar ini adalah
salah satu kuliner yang ‘punah’ atau jarang ditemukan bahkan di Kota
Pontianaknya sendiri. Di Pontianak, hanya dapat ditemukan 5-7 penjual
Che Hun Tiau. Para turis yang menyukai wisata kuliner saja yang sedang
mengincar kuliner ini, jarang menemukannya. Makanya, makanan ini yang
paling banyak diincar ketika musim kemarau datang.
Jadi
ini yang dapat sampaikan pada hari ini tentang Che Hun Tiau, jangan
lupa untuk mencoba kuliner ini ya! Terima kasih untuk membaca, sampai
jumpa lagi!
Tentang Saya
Saya tinggal di Pontianak, Kalimantan Barat. Saya adalah murid di SMP Immanuel Billingual Class kelas IX. Teman sekelas saya kebanyakan pasif, tetapi ada yang aktif sekali. Kelas kami bisa dikatakan biasa-biasa saja. Walaupun demikian, bagi saya ini adalah kelas yang masih saya sukai. Saya masih mempunyai beberapa teman dekat di kelas yang sama, ataupun berbeda kelas.
Saya tertarik dengan hal-hal berbau kartun, seperti anime atau kartun lainnya (Spongebob, dll.). Selain itu, saya juga tertarik dengan hal berbau misteri dan detektif, dan juga sci-fi.
Sekian tentang saya, terimakasih sudah membaca.
Saya tertarik dengan hal-hal berbau kartun, seperti anime atau kartun lainnya (Spongebob, dll.). Selain itu, saya juga tertarik dengan hal berbau misteri dan detektif, dan juga sci-fi.
Sekian tentang saya, terimakasih sudah membaca.
Tentang Blog
Blog ini berisi tentang beberapa hal, ada cerita-cerita, lifestyle,dan materi pelajaran. Blog ini digunakan sebagai tugas sekolah di pelajaran Komputer untuk mengembangkan kemampuan di bidang blog.
Rabu, 21 September 2016
MID SEMESTER SCHEDULE
IMMANUEL BILINGUAL CLASS
ODD SEMESTER, SCHOOL YEAR 2016-2017
Date / Day | Subject | Time |
Monday, 26 Sept 2016 | Science | 06.40 – 08.40 |
Agama | 09.00 - 10.30 | |
Tuesday, 27 Sept 2016 | English | 06.40 - 08.40 |
IPS | 09.00 - 10.30 | |
Wednesday, 28 Sept 2016 | Mathematics | 06.40 - 08.40 |
Mandarin | 09.00 - 10.30 | |
Thursday, 29 Sept 2016 | Bahasa Indonesia | 06.40 - 08.40 |
PKN | 09.00 - 10.30 |
Rabu, 14 September 2016
Teknologi hologram tak terlepas
dari peran Denis Gabor, fisikawan asal Hungaria yang lahir pada tahun 1900.
Gabor memulai pendidikannya di bidang fisika saat umur 15 tahun kemudian
menjadi seorang ilmuwan di Inggris. Gabor membuat sebuah penelitian yang kemudian
menjadi pondasi holography modern. Gabor menemukan teknologi hologram secara
tak sengaja ketika bekerja di perusahaan British Thomson Houston. Saat itu,
Gabor sedang meneliti bagaimana memperbaiki mikroskop elektron. Gambar hologram
statis tiga dimensi pertama kali diproduksi pada tahun 1960-an setelah sinar
laser ditemukan. Hasil penelitian Gabor yang kreatif dan inovatif membuat
dirinya menjadi salah satu penemu terkemuka di abad ke-20 dan meraih
Penghargaan Nobel di bidang Fisika pada tahun 1971.
1.
Pengertian Hologram
Hologram adalah
produk dari teknologi holografi. Hologram terbentuk dari perpaduan dua sinar
cahaya yang koheren serta dalam bentuk mikroskopik. Hologram bertindak sebagai
gudang informasi optik. Informasi-informasi optik itu kemudian akan membentuk
suatu gambar, pemandangan, atau adegan. Hologram merupakan jelmaan dari gudang
informasi (information storage) yang mutakhir. Kelebihan hologram ialah ia
mampu menyimpan informasi, yang di dalamnya memuat objek-objek 3 dimensi (3D).
Tidak hanya objek-objek yang biasa terdapat di foto atau gambar pada umumnya.
Seperti yang ada pada skema pemandangan yang sebenarnya. Hologram dari suatu
objek yang tersebar dapat direkonstruksi dari bagian kecil hologram. Jika
sebuah hologram pecah berkeping-keping, masing-masing bagian dapat digunakan
untuk mereproduksi lagi keseluruhan gambar. Walaupun, penyusutan dari ukuran
hologram, dapat menyebabkan penurunan perspektif dari gambar resolusi, dari
tingkat kecerahan dari gambar.
Selasa, 06 September 2016
Suatu ketika, terdapat seorang anak remaja lelaki yang menggunakan pakaian serba merah, berjalan melawan arus orang-orang yang menggunakan pakaian serba putih. Anak ini terlihat seperti titik merah kecil seperti setetes darah di antara arus lautan yang berwarna putih bersih. Ia selalu terlihat berbeda, bisa dibilang aneh di mata orang-orang. Ia selalu diledek sebagai 'anak sinting', 'anak aneh', 'anak gila' di sekolahnya. Di dunia ini, semua orang menggunakan atribut serba putih, tidak ada yang pernah menggunakan pakaian lain selain putih, terkecuali anak ini.
Suatu hari, ia berpikir untuk mengganti pakaiannya yang serba merah menjadi putih. Ia pun berjalan-jalan untuk meredakan pikirannya yang sedang teracak-acak. Ia menundukkan kepalanya, sedang berperang hebat dengan dirinya sendiri. Tertekan dengan keadaannya yang sangat berbeda dari orang lain di dunia ini. Ia melihat sekitarnya, putih, putih di mana-mana. Ketika orang lain melihatnya dengan atributnya yang serba merah, mereka pun mulai tertawa terbahak-bahak mengejek anak tersebut. Anak tersebut pun merasa tersinggung dan ia berlari, sudah memutuskan untuk mengganti segala warnanya menjadi warna putih.
Ia tidak melihat jalan sampai ia bertabrakan dengan seorang perempuan yang seumuran dengan dirinya. Yang membuat anak lelaki ini kaget adalah pakaian anak perempuan tersebut. Ia menggunakan atribut serba biru seperti langit cerah dari atas sampai ke bawah. Perasaan mereka berdua sedang tercampur aduk, apakah antara kebahagiaan ada orang seperti mereka, kebingungan mengapa ada orang lain seperti mereka sendiri. Mereka pun saling membantu satu sama lain untuk berdiri dan saling mengenalkan dirinya masing-masing.
Ternyata sang perempuan juga sering diledek sebagai 'anak sinting' karena tidak memakai warna putih. Dan anak perempuan tersebut bermimpi ingin membuat seluruh dunia menjadi lebih berwarna dan bervariasi walaupun ia harus dikatakan sebagai 'anak sinting', 'anak aneh'. Sang anak merah pun terpana oleh ambisi perempuan tersebut, selama ini ia selalu berpikir untuk menyerah menjadi anak berwarna merah, tetapi anak perempuan berwarna biru ini berkorban untuk menjadi biru agar dapat mencapai sebuah mimpi yang tidak akan dapat mungkin terjadi.
Sang lelaki terlalu terpesona oleh semangat yang dimiliki oleh anak perempuan tersebut, sehingga ia langsung mempunyai keinginan untuk membantu anak yang baru ia temui tersebut. Sang perempuan biru tersebut kaget karena ada yang ingin membantunya, karena selama ini ia selalu ditolak oleh orang-orang lain karena ia berbeda. Mereka pun mulai menjalankan 'proyek' kecil mereka ini untuk membuat dunianya lebih berwarna dengan membagikan pakaian-pakaian berwarna secara gratis. Tetapi tidak terlalu berhasil karena banyak orang langsung menolaknya dan memasang wajah seperti merasa terganggu. Tetapi itu tidak dapat membuat mereka menyerah, mereka semakin terpacu semangatnya untuk meraih mimpi mereka itu.
Suatu hari, setelah hari yang melelahkan tanpa hasil itu, mereka beristirahat di tepian sungai. Sambil melihat matahari yang berwarna oranye tersebut tenggelam, mereka berbincang tentang impian mereka. Kemudian mereka mulai membahas, bagaimana jika mereka akan tumbuh besar dan akan berpisah dan melupakan tentang semua hal ini? Sang anak lelaki pun merogoh kocek nya dan mengambil sepasang kertas potongan berbentuk bunga. Satu bunga berwarna merah, seperti mawar-mawar merah yang sangat jarang ditemukan karena orang-orang lebih menyukai warna mawar putih. Yang lainnya berwarna biru seperti birunya langit dan lautan yang luas yang biasanya juga tidak disukai.
Sang perempuan pun menanyakan untuk apa bunga ini. Sang anak merah menjelaskan bahwa jika suatu hari mereka akan berpisah, maka inilah yang akan membuat mereka mengingat semua hal yang telah mereka lewati bersama-sama.
Semuanya berjalan seperti biasa, dan mereka semakin bersemangat ketika ada seorang anak kecil mengambil pakaian berwarna hijau. Mereka merasa setidaknya ada suatu progres dari semua perjuangan mereka walaupun sangat sedikit seperti setitik di kertas kosong tetapi setidaknya mereka berjalan satu langkah. Mereka pun lebih bersemangat lagi untuk mewujudkan mimpi itu dan mereka melakukannya dengan bahagia dan sepenuh hati.
Sampai suatu hari, orang tua dari perempuan biru tersebut memaksanya untuk menggunakan pakaian putih karena mereka tidak tahan lagi dengan pakaian yang sangat menjijikkan di mata mereka itu. Sehingga, anak biru itu pun mengganti pakaiannya menjadi putih. Ia pun perlahan-lahan membenci warna langit biru yang dulunya sangat ia cintai itu. Sejak saat itu, anak perempuan tersebut tidak pernah pergi bertemu anak merah itu lagi. Ini membuat sang anak merah bingung mengapa ia tidak pernah bertemu dengannya lagi.
Ia pun mengambil keputusan untuk mengunjungi temannya yang telah menghilang selama beberapa hari itu. Sesampainya di rumah sahabatnya, seorang ibu tua yang memakai gaun putih bersih tanpa ada noda yang mengotorinya membukakan pintu bagi anak merah tersebut. Wanita tersebut tersenyum sampai ia sadar bahwa yang sedang berdiri di depannya adalah seorang anak lelaki dengan pakaian yang serba merah darah yang menodai warna serba putih di mata wanita tersebut. Wanita tersebut tampak ingin mengusir anak lelaki tersebut, tetapi anak lelaki tersebut dengan segera mengatakan bahwa ia ingin mencari temannya di sini.
Wanita tersebut kaget karena anaknya berteman dengan 'Penoda Kebersihan' ini, ia pun memanggil anaknya jika ia mempunyai teman dengan berwarna merah. Anak yang sebelumnya berwarna biru seperti langit, seperti laut yang biru dipenuhi oleh ketenangan dan kelembutan, berubah menjadi putih susu dan awan yang melayang, tidak ada warna biru yang dulunya selalu bersamanya. Sang anak merah pun kaget dan tidak bisa berkata-kata lagi, semua pikiran di dalam otaknya telah berhenti seperti layaknya mesin yang telah kehabisan bahan bakar.
Anak lelaki itu berharap ini semua hanya sebuah lelucon yang sedang dilakukan oleh sahabatnya itu. Seperti sebuah drama yang berjalan sesuai naskah yang telah terencana dan tertulis. Tetapi semua harapannya pun terpecahkan menjadi serpihan-serpihan yang tak akan bisa disatukan kembali ketika sahabatnya mengatakan bahwa ia tidak mengenali anak dalam atribut merah itu.
Ekspresi anak lelaki tersebut baru saja seperti melihat hantu di depan matanya. Ia pun diusir oleh ibu dari perempuan tersebut, menutup pintu dengan keras menandakan bahwa wanita tersebut tidak ingin melihat wajah anak lelaki itu lagi. Sang anak merah pun mulai berpikir bahwa ini hanyalah mimpi buruk biasa, dan ia sangatlah siap untuk bangun dari mimpi yang tak tertahankan ini. Ia mulai mencubit dirnya sendiri agar ia dapat bangun lebih cepat.
Satu cubitan, tidak berhasil. Cubitan selanjutnya, tidak berhasil. Ia mulai mencubit dirinya sendiri dengan lebih keras sampai lengannya menjadi merah, seperti warna pakaiannya. Tetesan air mata yang hangat pun mulai mengalir di wajahnya, ia pun mulai menampar dirinya sendiri, tidak dapat menerima semua fakta yang telah terjadi ini. Ia pun berjalan pulang, air pun mulai menetes dari langit yang gelap, membuatnya menggigil dari dinginnya tetesan air hujan tersebut. Wajah dan lengannya masih terasa perih setelah ia mencubit dan menamparnya dirinya sendiri, ia tidak dapat percaya bahwa temannya baru saja meninggalkannya.
Ia pun mulai menyerah untuk mempertahankan warna merahnya, yang berbeda, yang berwarna merah darah membuat noda di kehidupan orang, yang terlihat seperti api yang membahayakan kehidupan. Sedangkan putih lebih menunjukkan kebersihan, kesucian, kedamaian, ya, ia sudah memutuskan untuk meninggalkan warna yang sangat ia cintai, merah.
Sang perempuan yang dulunya berwarna biru langit pun mulai kebingungan, siapakah anak merah tersebut. Mengapa ia sangat familiar? Yang membuatnya lebih bingung lagi adalah mengapa warna pakaiannya merah seperti api yang berkobar-kobar? Ia pun berjalan naik ke atas kamar nya dan membuka lemari pakaiannya yang penuh dengan pakaian putih yang digantung seperti bendera putih yang dikibarkan. Ia ingin mengambil baju putih nya, dan sebuah baju berwarna biru pun berada di ujung lemari baju tersebut.
Ternyata ia lupa untuk membuang baju biru terakhirnya, warnanya sangat menjijikkan baginya. Ia mengambilnya dengan kasar dan melempar nya ke lantai, dan sebuah potongan kertas bunga merah terlempar keluar dari kocek pakaian tersebut. Ia melihat potongan kertas tersebut dan mengambilnya, ia melihat kertas tersebut dengan baik-baik dan kebingungan. Kenapa kertas bunga ini berada di kocek pakaian menjijikkan itu? Apakah kertas ini berhubungan dengan anak laki-laki merah api itu? Ia tiba-tiba teringat sesuatu, sebuah ingatan yang ia lupakan begitu saja.
Anak remaja laki-laki yang berpakaian serba merah, bak bermandikan darah, seperti diliputi oleh api yang berkobar-kobar, adalah temannya.
Semua ingatan tentang semua hal yang mereka lakukan bersama pun mulai menerjang masuk ke dalam pikirannya bagaikan sungai yang mengalir dengan sangat deras. Ketika mereka bertemu, mereka menjadi teman, mereka bekerja sama untuk mengubah dunia, tentang kertas bunga mereka, semuanya.
Ia pun mengganti pakaian putih nya dengan pakaian birunya yang terakhir, sambil menggenggam kertas bunga tersebut dan mengambil sebuah payung. Ia berlari dengan kencang keluar dari rumah walaupun ibunya melarangnya untuk keluar. Angin kencang dan derasnya hujan menerpa wajah remaja itu, tetapi ia tetap berlari secepat mungkin. Saat sampai di rumah temannya itu, ia tidak berada di rumahnya. Perempuan biru itu pun mulai kebingungan harus kemana, ia pun teringat sungai dimana ia diberikan kertas bunga ini. Ia berlari dengan kencang, sekuat tenaga. Ia berlari-lari di antara orang-orang berbalut pakaian putih, dengan payung putih.
Dengan segenap tenaga yang ia punya, ia pun sampai ke tempat tersebut. Pakaian biru nya berantakan dan basah karena hujan yang begitu deras, begitu pula rambutnya yang acak-acakan liar kesana dan kemari. Di sana ia dapat melihat, seseorang dengan pakaian merah api itu, yang ia cari-cari. Ya ia berada di sana, duduk termenung di atas rerumputan basah yang mereka duduki beberapa hari yang lalu.
Ia pun berjalan mendekati anak lelaki itu dan berdiri di sebelahnya dan menyapa anak merah itu. Sang anak berbaju merah itu menoleh ke atas dan tersentak kaget karena temannya yang baru menggunakan pakaian putih tadi, menjadi menggunakan pakaian biru seperti dulunya. Ia menanyakan jika ini betul-betul temannya yang dulu, sang perempuan pun meyakinkan nya banyak kali agar si lelaki percaya dan ia sedang tidak berhalusinasi.
Si perempuan pun menjelaskan bahwa ia dipaksa oleh orang tuanya untuk menggunakan pakaian putih. Ia pun tidak tau mengapa ketika ia menggunakan pakaian putih itu ia melupakan segalanya tentang warna biru, kegiatannya, impiannya, segalanya. Ia pun meminta maaf karena ia melupakan anak merah tersebut dan mungkin menyakiti hatinya. Anak berbaju merah itu memaafkannya karena temannya itu dipaksa oleh orang tuanya dan juga menjelaskan bahwa ia sempat ingin menyerah dan berpaling dari warna api itu. Ia merasa lega karena temannya itu ternyata kembali seperti semula.
Hujan pun mulai mereda dan sinar matahari mulai muncul secara perlahan-lahan keluar dari tempat persembunyiannya di balik awan gelap. Dan si anak merah dan biru memulai kembali apa yang telah mereka impikan. Mereka berjanji bahwa mereka tidak akan melarikan diri, dari dirinya sendiri dan tidak akan pernah membiarkan dunia merubah mereka.
Beberapa tahun telah lewat, seseorang sedang berjalan dengan pakaian berwarna ungu, di tengah arus banyaknya orang dengan pakaian yang berwarna-warni.
-End-
Walaupun anda berbeda dari yang lain, jagalah perbedaanmu itu. Itulah yang membuat dirimu menjadi unik dari semua orang yang lain. Janganlah mengubah dirimu karena pengaruh orang sekitar. Jagalah keunikanmu itu, tidak ada masalah walaupun kita berbeda.
Ubahlah dunia, jangan biarkan dunia yang merubahmu.
Suatu hari, ia berpikir untuk mengganti pakaiannya yang serba merah menjadi putih. Ia pun berjalan-jalan untuk meredakan pikirannya yang sedang teracak-acak. Ia menundukkan kepalanya, sedang berperang hebat dengan dirinya sendiri. Tertekan dengan keadaannya yang sangat berbeda dari orang lain di dunia ini. Ia melihat sekitarnya, putih, putih di mana-mana. Ketika orang lain melihatnya dengan atributnya yang serba merah, mereka pun mulai tertawa terbahak-bahak mengejek anak tersebut. Anak tersebut pun merasa tersinggung dan ia berlari, sudah memutuskan untuk mengganti segala warnanya menjadi warna putih.
Ia tidak melihat jalan sampai ia bertabrakan dengan seorang perempuan yang seumuran dengan dirinya. Yang membuat anak lelaki ini kaget adalah pakaian anak perempuan tersebut. Ia menggunakan atribut serba biru seperti langit cerah dari atas sampai ke bawah. Perasaan mereka berdua sedang tercampur aduk, apakah antara kebahagiaan ada orang seperti mereka, kebingungan mengapa ada orang lain seperti mereka sendiri. Mereka pun saling membantu satu sama lain untuk berdiri dan saling mengenalkan dirinya masing-masing.
Ternyata sang perempuan juga sering diledek sebagai 'anak sinting' karena tidak memakai warna putih. Dan anak perempuan tersebut bermimpi ingin membuat seluruh dunia menjadi lebih berwarna dan bervariasi walaupun ia harus dikatakan sebagai 'anak sinting', 'anak aneh'. Sang anak merah pun terpana oleh ambisi perempuan tersebut, selama ini ia selalu berpikir untuk menyerah menjadi anak berwarna merah, tetapi anak perempuan berwarna biru ini berkorban untuk menjadi biru agar dapat mencapai sebuah mimpi yang tidak akan dapat mungkin terjadi.
Sang lelaki terlalu terpesona oleh semangat yang dimiliki oleh anak perempuan tersebut, sehingga ia langsung mempunyai keinginan untuk membantu anak yang baru ia temui tersebut. Sang perempuan biru tersebut kaget karena ada yang ingin membantunya, karena selama ini ia selalu ditolak oleh orang-orang lain karena ia berbeda. Mereka pun mulai menjalankan 'proyek' kecil mereka ini untuk membuat dunianya lebih berwarna dengan membagikan pakaian-pakaian berwarna secara gratis. Tetapi tidak terlalu berhasil karena banyak orang langsung menolaknya dan memasang wajah seperti merasa terganggu. Tetapi itu tidak dapat membuat mereka menyerah, mereka semakin terpacu semangatnya untuk meraih mimpi mereka itu.
Suatu hari, setelah hari yang melelahkan tanpa hasil itu, mereka beristirahat di tepian sungai. Sambil melihat matahari yang berwarna oranye tersebut tenggelam, mereka berbincang tentang impian mereka. Kemudian mereka mulai membahas, bagaimana jika mereka akan tumbuh besar dan akan berpisah dan melupakan tentang semua hal ini? Sang anak lelaki pun merogoh kocek nya dan mengambil sepasang kertas potongan berbentuk bunga. Satu bunga berwarna merah, seperti mawar-mawar merah yang sangat jarang ditemukan karena orang-orang lebih menyukai warna mawar putih. Yang lainnya berwarna biru seperti birunya langit dan lautan yang luas yang biasanya juga tidak disukai.
Sang perempuan pun menanyakan untuk apa bunga ini. Sang anak merah menjelaskan bahwa jika suatu hari mereka akan berpisah, maka inilah yang akan membuat mereka mengingat semua hal yang telah mereka lewati bersama-sama.
Semuanya berjalan seperti biasa, dan mereka semakin bersemangat ketika ada seorang anak kecil mengambil pakaian berwarna hijau. Mereka merasa setidaknya ada suatu progres dari semua perjuangan mereka walaupun sangat sedikit seperti setitik di kertas kosong tetapi setidaknya mereka berjalan satu langkah. Mereka pun lebih bersemangat lagi untuk mewujudkan mimpi itu dan mereka melakukannya dengan bahagia dan sepenuh hati.
Sampai suatu hari, orang tua dari perempuan biru tersebut memaksanya untuk menggunakan pakaian putih karena mereka tidak tahan lagi dengan pakaian yang sangat menjijikkan di mata mereka itu. Sehingga, anak biru itu pun mengganti pakaiannya menjadi putih. Ia pun perlahan-lahan membenci warna langit biru yang dulunya sangat ia cintai itu. Sejak saat itu, anak perempuan tersebut tidak pernah pergi bertemu anak merah itu lagi. Ini membuat sang anak merah bingung mengapa ia tidak pernah bertemu dengannya lagi.
Ia pun mengambil keputusan untuk mengunjungi temannya yang telah menghilang selama beberapa hari itu. Sesampainya di rumah sahabatnya, seorang ibu tua yang memakai gaun putih bersih tanpa ada noda yang mengotorinya membukakan pintu bagi anak merah tersebut. Wanita tersebut tersenyum sampai ia sadar bahwa yang sedang berdiri di depannya adalah seorang anak lelaki dengan pakaian yang serba merah darah yang menodai warna serba putih di mata wanita tersebut. Wanita tersebut tampak ingin mengusir anak lelaki tersebut, tetapi anak lelaki tersebut dengan segera mengatakan bahwa ia ingin mencari temannya di sini.
Wanita tersebut kaget karena anaknya berteman dengan 'Penoda Kebersihan' ini, ia pun memanggil anaknya jika ia mempunyai teman dengan berwarna merah. Anak yang sebelumnya berwarna biru seperti langit, seperti laut yang biru dipenuhi oleh ketenangan dan kelembutan, berubah menjadi putih susu dan awan yang melayang, tidak ada warna biru yang dulunya selalu bersamanya. Sang anak merah pun kaget dan tidak bisa berkata-kata lagi, semua pikiran di dalam otaknya telah berhenti seperti layaknya mesin yang telah kehabisan bahan bakar.
Anak lelaki itu berharap ini semua hanya sebuah lelucon yang sedang dilakukan oleh sahabatnya itu. Seperti sebuah drama yang berjalan sesuai naskah yang telah terencana dan tertulis. Tetapi semua harapannya pun terpecahkan menjadi serpihan-serpihan yang tak akan bisa disatukan kembali ketika sahabatnya mengatakan bahwa ia tidak mengenali anak dalam atribut merah itu.
Ekspresi anak lelaki tersebut baru saja seperti melihat hantu di depan matanya. Ia pun diusir oleh ibu dari perempuan tersebut, menutup pintu dengan keras menandakan bahwa wanita tersebut tidak ingin melihat wajah anak lelaki itu lagi. Sang anak merah pun mulai berpikir bahwa ini hanyalah mimpi buruk biasa, dan ia sangatlah siap untuk bangun dari mimpi yang tak tertahankan ini. Ia mulai mencubit dirnya sendiri agar ia dapat bangun lebih cepat.
Satu cubitan, tidak berhasil. Cubitan selanjutnya, tidak berhasil. Ia mulai mencubit dirinya sendiri dengan lebih keras sampai lengannya menjadi merah, seperti warna pakaiannya. Tetesan air mata yang hangat pun mulai mengalir di wajahnya, ia pun mulai menampar dirinya sendiri, tidak dapat menerima semua fakta yang telah terjadi ini. Ia pun berjalan pulang, air pun mulai menetes dari langit yang gelap, membuatnya menggigil dari dinginnya tetesan air hujan tersebut. Wajah dan lengannya masih terasa perih setelah ia mencubit dan menamparnya dirinya sendiri, ia tidak dapat percaya bahwa temannya baru saja meninggalkannya.
Ia pun mulai menyerah untuk mempertahankan warna merahnya, yang berbeda, yang berwarna merah darah membuat noda di kehidupan orang, yang terlihat seperti api yang membahayakan kehidupan. Sedangkan putih lebih menunjukkan kebersihan, kesucian, kedamaian, ya, ia sudah memutuskan untuk meninggalkan warna yang sangat ia cintai, merah.
Sang perempuan yang dulunya berwarna biru langit pun mulai kebingungan, siapakah anak merah tersebut. Mengapa ia sangat familiar? Yang membuatnya lebih bingung lagi adalah mengapa warna pakaiannya merah seperti api yang berkobar-kobar? Ia pun berjalan naik ke atas kamar nya dan membuka lemari pakaiannya yang penuh dengan pakaian putih yang digantung seperti bendera putih yang dikibarkan. Ia ingin mengambil baju putih nya, dan sebuah baju berwarna biru pun berada di ujung lemari baju tersebut.
Ternyata ia lupa untuk membuang baju biru terakhirnya, warnanya sangat menjijikkan baginya. Ia mengambilnya dengan kasar dan melempar nya ke lantai, dan sebuah potongan kertas bunga merah terlempar keluar dari kocek pakaian tersebut. Ia melihat potongan kertas tersebut dan mengambilnya, ia melihat kertas tersebut dengan baik-baik dan kebingungan. Kenapa kertas bunga ini berada di kocek pakaian menjijikkan itu? Apakah kertas ini berhubungan dengan anak laki-laki merah api itu? Ia tiba-tiba teringat sesuatu, sebuah ingatan yang ia lupakan begitu saja.
Anak remaja laki-laki yang berpakaian serba merah, bak bermandikan darah, seperti diliputi oleh api yang berkobar-kobar, adalah temannya.
Semua ingatan tentang semua hal yang mereka lakukan bersama pun mulai menerjang masuk ke dalam pikirannya bagaikan sungai yang mengalir dengan sangat deras. Ketika mereka bertemu, mereka menjadi teman, mereka bekerja sama untuk mengubah dunia, tentang kertas bunga mereka, semuanya.
Ia pun mengganti pakaian putih nya dengan pakaian birunya yang terakhir, sambil menggenggam kertas bunga tersebut dan mengambil sebuah payung. Ia berlari dengan kencang keluar dari rumah walaupun ibunya melarangnya untuk keluar. Angin kencang dan derasnya hujan menerpa wajah remaja itu, tetapi ia tetap berlari secepat mungkin. Saat sampai di rumah temannya itu, ia tidak berada di rumahnya. Perempuan biru itu pun mulai kebingungan harus kemana, ia pun teringat sungai dimana ia diberikan kertas bunga ini. Ia berlari dengan kencang, sekuat tenaga. Ia berlari-lari di antara orang-orang berbalut pakaian putih, dengan payung putih.
Dengan segenap tenaga yang ia punya, ia pun sampai ke tempat tersebut. Pakaian biru nya berantakan dan basah karena hujan yang begitu deras, begitu pula rambutnya yang acak-acakan liar kesana dan kemari. Di sana ia dapat melihat, seseorang dengan pakaian merah api itu, yang ia cari-cari. Ya ia berada di sana, duduk termenung di atas rerumputan basah yang mereka duduki beberapa hari yang lalu.
Ia pun berjalan mendekati anak lelaki itu dan berdiri di sebelahnya dan menyapa anak merah itu. Sang anak berbaju merah itu menoleh ke atas dan tersentak kaget karena temannya yang baru menggunakan pakaian putih tadi, menjadi menggunakan pakaian biru seperti dulunya. Ia menanyakan jika ini betul-betul temannya yang dulu, sang perempuan pun meyakinkan nya banyak kali agar si lelaki percaya dan ia sedang tidak berhalusinasi.
Si perempuan pun menjelaskan bahwa ia dipaksa oleh orang tuanya untuk menggunakan pakaian putih. Ia pun tidak tau mengapa ketika ia menggunakan pakaian putih itu ia melupakan segalanya tentang warna biru, kegiatannya, impiannya, segalanya. Ia pun meminta maaf karena ia melupakan anak merah tersebut dan mungkin menyakiti hatinya. Anak berbaju merah itu memaafkannya karena temannya itu dipaksa oleh orang tuanya dan juga menjelaskan bahwa ia sempat ingin menyerah dan berpaling dari warna api itu. Ia merasa lega karena temannya itu ternyata kembali seperti semula.
Hujan pun mulai mereda dan sinar matahari mulai muncul secara perlahan-lahan keluar dari tempat persembunyiannya di balik awan gelap. Dan si anak merah dan biru memulai kembali apa yang telah mereka impikan. Mereka berjanji bahwa mereka tidak akan melarikan diri, dari dirinya sendiri dan tidak akan pernah membiarkan dunia merubah mereka.
Beberapa tahun telah lewat, seseorang sedang berjalan dengan pakaian berwarna ungu, di tengah arus banyaknya orang dengan pakaian yang berwarna-warni.
-End-
Walaupun anda berbeda dari yang lain, jagalah perbedaanmu itu. Itulah yang membuat dirimu menjadi unik dari semua orang yang lain. Janganlah mengubah dirimu karena pengaruh orang sekitar. Jagalah keunikanmu itu, tidak ada masalah walaupun kita berbeda.
Ubahlah dunia, jangan biarkan dunia yang merubahmu.
Rabu, 10 Agustus 2016
1. Keyboard
Keyboard merupakan perangkat input komputer yang memberikan perintah masukan. Nah, jika anda mengetikkan tombol apapun dari keyboard anda, maka komputer akan membaca dan menyimpan perintah yang anda ketikkan sebagai perintah masukan yang seterusnya akan diberikan ke bagian pemprosesan untuk segera di proses.
2. Mouse
Berikutnya Mouse juga merupakan perangkat input komputer. Mouse disebut juga dengan pointer atau penunjuk yang mengarahkan kemanapun sesuai dengan keinginan pengguna. Selain berfungsi sebagai penunjuk atau pointer, berikutnya mouse juga berfungsi untuk melakukan klik, double klik dan scroll.
3. RAM
RAM (Random Access Memory) merupakan perangkat keras yang berfungsi untuk menyimpan data sementara pada komputer. Jadi saat anda memberikan perintah masukan pada komputer, maka memori ram akan menyimpan perintah tersebut untuk sementara dan kemudian akan dikirimkan ke processor untuk di eksekusi.
4. Prosesor
Processor atau dikenal juga dengan cpu (central processing unit) merupakan perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai otak atau inti komputer untuk mengeksekusi sebuah perintah. Perintah yang di dapat di berikan oleh memori ram komputer dan processor inilah yang mengeksekusi setiap perintah.
5. Motherboard
2. Mouse
Berikutnya Mouse juga merupakan perangkat input komputer. Mouse disebut juga dengan pointer atau penunjuk yang mengarahkan kemanapun sesuai dengan keinginan pengguna. Selain berfungsi sebagai penunjuk atau pointer, berikutnya mouse juga berfungsi untuk melakukan klik, double klik dan scroll.
3. RAM
RAM (Random Access Memory) merupakan perangkat keras yang berfungsi untuk menyimpan data sementara pada komputer. Jadi saat anda memberikan perintah masukan pada komputer, maka memori ram akan menyimpan perintah tersebut untuk sementara dan kemudian akan dikirimkan ke processor untuk di eksekusi.
4. Prosesor
Processor atau dikenal juga dengan cpu (central processing unit) merupakan perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai otak atau inti komputer untuk mengeksekusi sebuah perintah. Perintah yang di dapat di berikan oleh memori ram komputer dan processor inilah yang mengeksekusi setiap perintah.
5. Motherboard
It's Better to Travel in Groups
Video di atas, merupakian sebuah video motivasi dan memberikan moral bagi kehidupan kita. Video tersebut di atas berisi tentang hewan-hewan yang bekerja sama dalam menghadapi permasalahan. Ini memberikan kita nasehat bahwa untuk kita bersosialisasi dengan orang lain dan menghadapi permasalahan bersama.
Rabu, 03 Agustus 2016
Sejarah Singkat Blogger
Salah kaprah pengertian blogger itu disebabkan penggunaan nama blogger menjadi sebuah layanan blog yang dibuat oleh Pyra Labs milik Evan Wiliams dan Meg Hourihan pada tahun 1999 yang menggunakan nama awal Pyra. Awalnya hanya sebuah aplikasi web yang dapat menggabungkan pengelolaan proyek, kontak, dan daftar tugas. Kemudian aplikasi Pyra diubah menjadi Blogger sebagai format blog untuk internet meski masih dalam taraf beta.
Format blog yang bernama blogger tersebut oleh Paul Bausch dan Matthew Haughey, pada 23 Agustus 1999 mulai disebarkan di internet dengan membayar lisensi penggunaannya, tidak gratis seperti sekarang.
Rabu, 27 Juli 2016
Sejarah Munculnya Internet Di Indonesia
Pada awalnya, internet berasal dari sebuah jaringan komputer yang terdiri dari beberapa komputer yang dihubungkan dengan kabel yang membentuk sebuah jaringan (network). Pada tahun 1969, internet pertama kalinya dikembangkan oleh Departemen Pertahanan Amerika dengan nama ARPAnet atau Advanced Research Project Agency Network.Perkembangan Internet di Indonesia
Tahun 1986-1987
Tulisan-tulisan awal mengenai internet di Indonesia berasal dari kegiatan di radio amatir, khususnya Amatir Radio Club (ARC) ITB. Bermodal Transceiver HF SSB Kenwood dengan komputer Apple II, belasan mahasiswa ITB mempelajari paket radio pada band 40 m yang kemudian di dorong ke arah TCP/IP. Para pelaku radio amatir Indonesia mengaitkan jaringan amatir Bulletin Board System (BBS), yang merupakan jaringan e-mail store dan forward yang menghubungkan banyak "server" BBS radio amatir seluruh dunia agar e-mail dapat berjalan dengan lancar.
Tahun 1989-1990
Berawal dari jmailing list pertama yaitu indonesia@janus.berkeley.edu, dikusi-diskusi antara mahasiswa-mahasiswa Indonesia di luar negeri, pemikiran alternatif beserta kesadaran masyarakat ditumbuhkan. Pola mailing list ini ternyata terus berkembang pesat, terutama di host server ITB dan egroups.com. Mailing list ini akhirnya menjadi salah satu sarana yang sangat strategis dalam pembangunan komuntias internet di Indonesia.
Tahun 1992-1994
Teknologi paket radio TCP/IP yang diadopsi oleh BPPT, LAPAN, UI dan ITB kemudian menjadi tumpuan Paguyuban Net. AMPR-net (Amatir Packet Radio Network) menggunakan IP Pertama yang di internet dikenal dengan domain AMPR.ORG dan IP 44.132.
BPPT mengoperasikan gateway paket radio yang bekerja pada band 70 cm dengan menggunakan PC 368 dan sistem operasi DOS yang menjalankan program NOS yang digunakan sebagai gateway paket radio TCP/IP.
Tahun 1994-1995
Pada tahun 1994, mulai beroperasi ISP kompersial pertama di Indonesia yaitu IndoNet. Sambungan awal ke internet dilakukan dengan menggunakan dial up oleh IndoNet. Akses awal di IndoNet mula-mula memakai metode teks dengan shell account, browser lynx dan e-mail client pine pada server AIX. Mulai 1995, beberapa BBS di Indonesia seperti Clarissa menyediakan jasa akses telnet ke luar negeri. Dengan memkaai remote browser lynx di Amerika Serikat, pemakai internet di Indonesia baru bisa mengakses Hyper Text Transfer Protocol (HTTP).
Untuk menambah wawasan, klik di sini.
Rabu, 20 Juli 2016
Komputer di bagi dalam beberapa generasi berdasarkan sejarah perkembangannya. Pada setiap generasi dibedakan berdasarkan kemampuan teknologinya untuk melakukan serangkaian proses (capability), makin rendah biaya operasionalnya (efficiency) dan makin mudah menggunakannya (user friendly). Berikut beberapa perkembangan generasi komputer.
a. Komputer Generasi Pertama
Komputer generasi pertama adalah ENIAC, yang merupakan komputer elektronik pertama didunia yang mempunyai bobot seberat 30 ton, panjang 30 M dan tinggi 2.4 M dan membutuhkan daya listrik 174 kilowatts. Komputer generasi pertama ini menggunakan Tabung hampa udara (vacum-tube) yang terbuat dari kaca untuk penguat sinyal. Namun hal tersebut masih banyak mempunyai kendala seperti: mudah pecah, dan cepat menyalurkan panas.
b. Komputer Generasi Kedua
Sejarah perkembangan komputer generasi kedua lahir pada tahun 1960-an, penemuan transistor sangat mempengaruhi perkembangan komputer pada saat itu. Transistor dapat menggantikan Tabung hampa udara. Dan hal tersebut tentunya mengubah semua ukuran mesin-mesin elektrik. Transistor mulai digunakan pada komputer sekitar 1956-an.
c. Sejarah Perkembangan Komputer Generasi Ketiga
Komputer generasi ketiga merupakan sebuah perkembangan yang sangat pesat dari perkembangan komputer yang ada. Komputer generasi ketiga muncul sejak era 1956-1971-an. Transistor yang dianggap tidak effisien lagi membuat para ilmuwan mencari alternatif lain dan di kemudian di temukan pada batu kuarsa (Quartz rock). Jack Kilby, seorang insyinur di Texas Instrument, mengembangkan sirkuit terintegrasi (IC: intergrated circuit) di tahun 1958. Hal ini merupakan sebuah inovasi yang dapat mendongkrak munculnya komputer generasi ketiga.
d. Komputer Generasi Keempat
Setelah IC ditemukan, perkembangan komputer semakin pesat dan jelas. Pada tahun 1971 chip INTEL 4004 membawa kemajuan besar dalam dunia IC, intel berhasil memasukan semua komponen dalam sebuah komputer (central processing unit, memori, dan kendali input/output) kedalam sebuah chip tunggal yang sangat kecil, jika sebelumnya IC digunakan untuk mengerjakan pekerjaan tertentu saja maka pada masa ini mikroprosesor dapat diproduksi dan di program untuk menjalankan seluruh kebutuhan yang diinginkan.
e. Komputer Generasi Kelima
Sejarah perkembangan komputer generasi kelima adalah komputer yang kita gunakan sekarang ini dimana pada generasi ini ditandai dengan munculnya: LSI (Large Scale Integration) yang merupakan pemadatan ribuan microprocessor kedalam sebuah microprocesor. Selain itu, juga ditandai dengan munculnya microprocessor dan semi conductor. Perusahaan-perusahaan yang membuat micro-processor di antaranya adalah: Intel Corporation, Motorola, Zilog dan lainnya lagi.
Langganan:
Postingan (Atom)